PT Asjaya Mukti Graha sudah berdiri sejak tahun 1988 dan merupakan salah satu pengembang sektor perumahan di Indonesia.
Produk perusahaan perumahan Annieland Balaraja merupakan perumahan bersubsidi yang terletak di Cisoka, Balaraja, Tangerang.
Annieland Balaraja memiliki komitmen untuk memberikan hunian yang bermutu, nyaman dan terjangkau karena kualitas kehidupan penghuni adalah yang utama.
Perumahan Subsidi Annieland Balaraja
merupakan perumahan subsidi dengan double dinding menggunakan struktur bangunan yang kokoh.